Laman

Sabtu, 31 Maret 2018

Masjid Di Tinanggea

Masjid Besar Nurul Huda
Jl. Abdullah Silondae Kel. Tinanggea
(https://www.google.com/maps/)
Data tahun 2016 menunjukkan bahwa sekitar 93,35 persen penduduk Kecamatan Tinanggea beragama Islam; sekitar 5,74 persen beragama Hindu; selebihnya beragama Katolik, Protestan dan Budha (BPS Kabupaten Konawe Selatan : Kecamatan Tinanggea dalam Angka 2017).  Sedangkan berdasarkan data dari Sistem Informasi Masjid (Simas) Kemenag, di Kecamatan Tinanggea terdapat 20 masjid, berikut daftar lengkapnya :

No
Masjid
Alamat
Tahun Berdiri




1.
Desa Telutu jaya Blok.D
1979
2.
Desa Telutu jaya Blok.A
1993
3.
Desa Lapulu
1950
4.
Lingk.lll , kel.Ngapaaha
2009
5.
Desa Asingi
1999

6.
Desa Asingi
2010
7.
Desa Palotawo
2007
8.
Desa Lalowatu
2008
9.
Desa Tatangge
2006
10.
Jl.Saiman, Kel.Tinanggea
1995
11.
Desa Lapoa
2013
12.
Desa Matambawi
2008
13.
Desa Lapoa
1993
14.
Desa Watumelewe
1997
15.
Moolo Indah
2000
16.
Jl.Abd Silondae,  Kel. Tinanggea
1969
17.
Desa Wundumbolo
1998
18.
Desa Lasuai
2014
19.
Desa Matandahi
2000
20.
Desa Akuni
2013

 Sumber : Simas, Kemenag


Sumber :
http://simas.kemenag.go.id/index.php/profil/masjid/page/10/?kabupaten_id=412
https://konselkab.bps.go.id/publication/download.html?nrbvfeve=NDE4YzliYjA5ZjljMmM1NGFjMjVmYWRm&xzmn=aHR0cHM6Ly9rb25zZWxrYWIuYnBzLmdvLmlkL3B1YmxpY2F0aW9uLzIwMTcvMDkvMjAvNDE4YzliYjA5ZjljMmM1NGFjMjVmYWRmL2tlY2FtYXRhbi10aW5hbmdnZWEtZGFsYW0tYW5na2EtMjAxNy5odG1s&twoadfnoarfeauf=MjAxOC0wMy0zMSAxNDoxMzoxNw%3D%3D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.