Sabtu, 09 Agustus 2014
Sejarah Kota Rangkasbitung
Rangkasbitung merupakan sebuah kota kecil yang menjadi ibukota Kabupaten Lebak, Provinsi Banten. Kota Rangkasbitung berjarak sekitar 91,3 km arah barat Kota Jakarta. Kota Rangkasbitung memiliki luas wilayah 49,51 km2 dan pada tahun 2012 berpenduduk sebanyak 120.116 jiwa, sehingga kepadatan penduduknya 1.426 jiwa per km2. Bagaimana sejarah Kota Rangkasbitung, dapat diakses melalui link ini . Kota Rangkasbitung juga terkait dengan nama Eduard Douwes Dekker.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.