Sabtu, 13 Januari 2018

Peta Kota Sungai Penuh

Peta Kota Sungai Penuh
(Sumber : http://peta-kota.blogspot.co.id/
Sungai Penuh berstatus sebagai kota otonom, merupakan satu dari 11 daerah otonom yang ada di Provinsi Jambi. Kota Sungai Penuh tahun 2016 berpenduduk sebanyak 87.971 jiwa, dengan luas wilayahnya 391,50 km2, sehingga kepadatan penduduknya 225 jiwa per km2.
Sekitar 231,78 km2 atau 59,20 persen  dari 391,50 km2 wilayah Kota Sungai Penuh merupakan kawasan Taman Nasional Kerinci Seblat, yaitu masuk wilayah Kecamatan Kumun Debai, Pondok Tinggi, Sungai Bungkal, dan Pesisir Bukit.

Sekitar 320,79 km2 atau 81,94 persen luas Kota Sungai Penuh berada pada ketinggian di atas 1.000 di atas permukaan laut.

Kota Sungai Penuh meliputi delapan kecamatan, dengan luas wilayah, jumlah penduduk dan kepadatan penduduk setiap kecamatan sebagaimana tabel berikut :

Data Kependudukan Kota Sungai Penuh Tahun 2016
 (Sumber : Kota Sungai Penuh Dalam Angka 2017 - BPS Kota Sungai Penuh)





























Sumber : 
https://sungaipenuhkota.bps.go.id/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.