Kamis, 02 Oktober 2014

Kota Salatiga

Kota Salatiga sudah berstatus otonom sejak tahun 1950, wilayahnya dikelilingi oleh beberapa kecamatan di Kabupaten Semarang seperti di sebelah barat Kecamatan Tuntang dan Getasan;  sebelah utara Kecamatan Tuntang; sebelah timur Kecamatan Pabelan dan sebelah selatan Kecamatan Tengaran. Kota Salatiga terletak sekitar 51 km sebelah selatan Kota Semarang dan 88 km sebelah utara Kota Yogyakarta.

Kecamatan
Luas (Km2)
Penduduk
Kepadatan
Argomulyo
18,53
42.133
2.274
Tingkir
10,55
41.723
3.955
Sidomukti
11,46
40.664
3.549
Sidorejo
16,25
54.074
3.328
Salatiga
56,79
173.874
3.062
  Sumber : BPS Kota Salatiga 2013

Sumber :
http://salatigakota.bps.go.id/index.php?hal=tabel&id=4
http://id.wikipedia.org/wiki/Kota_Salatiga
http://ppsp.nawasis.info/dokumen/profil/profil_kota/kab.semarang/1%20administrasi%20kab%20smg.jpg

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.